LATIHAN GABUNGAN KEGIATAN PRAMUKA
TANGGAL 20 JANUARI 2023
Latihan gabungan kegiatan pramuka dengan SMP Negeri 2 Panarukan bertujuan mempererat tali silaturrahmi antar satuan, menumbuhkan jiwa kompetitif, menambah pengalaman dan belajar bersosialisasi.kegiatan ini dilaksanakan setiap 1 bulan sekali secara bergantian